Deskripsi
usaha
Usaha ini berada pada ranah jasa desain grafis, yakni melukis wajah
dengan sofware coreldraw, seni melukis wajah vektor sehingga terlihat semakin
elegan, nampak seperti cartoon. Dengan pangsa pasar semua kalangan, tak
terbatas pada saru kalangan saja, namun penekanannya adalah pada konsumen yang
mengerti dan butuh akan karya seni modern.
Sistem dalam jasa ini adalah dengan pelanggan kami akan diminta
foto yang akan di jadikan gambar vektor / lukisan digital. Kemudian data atau
file gambar yang sudah ada akan akmi proses menjadi gambar vektor. Pada finishing-nya tergantung pada permintaan
pelanggan, apakah hanya dikirimkan ke end
user dalam bentuk shoft file atau
dalam bentuk hard copy (di print).
Klasifikasi Usaha
Usaha desain vektor wajah ini,
termasuk dalam klasifikasi jasa murni karena penawaran seluruhnya berupa jasa.
Dalam klasifikasinya usaha ini termasuk dalam usaha Low-contact system, diaman konsumen tidak perlu menjadi bagian dari
isitem untuk menerima jasa.
Karakteristik
Jasa
Karakteristik dari jasa ini adalah
Intangibility dan Heterogenity. Termasuk jasa yang tergolong Intangilility
karena produk jasa yang saya kembangkan ini tidak bisa dilihat, diraba, dirasa,
didengar, maupunn dicium sebelum jasa ini di beli. Kemudian tergolong dalam
kelompok jasa yang berkarakteristik heterogenity karena, dalam hal pengerjaan
desain vektor ini dibutuhkan keahlian SDM yang kami miliki, sebab kemampuan
seni desain sendiri tidak dimiliki oleh semua orang dan kualitasnyapun sulit
untuk di kendalikan.



